Skip to main content
  1. Teches/

Mugshot to Change Your User Photo Profile

·1 min· ·
Mugshot Mugshot Linux Xfce
Wildan
Author
Wildan
An Ordinary Human Being
Table of Contents

Merujuk ke repository official-nya gi Github, Mugshot adalah sebuah program linux yang didesain untuk meng-update user personal profile di sistem linux kita, salah satunya yang juga akan saya demonstrasikan di artikel ini adalah meng-update foto profil.

Fyi, saya men-demonstrasikan tutorial ini di Arch linux dengan Desktop Environment XFCE.

Instalasi
#

Untuk meng-install mugshot cukup standar, kita dapat menggunakan package manager yang ada di masing-masing distro:

DistroCommand
Debian/Ubuntusudo apt install mugshot
Arch Linuxsudo yay -Sy mugshot
Opensusesudo zypper install mugshot

Catatan:

  1. Package mugshot di Archlinux tidak tersedia di repositori utama, jadi harus di-install dari AUR.
  2. Package mugshot di Fedora juga tidak tersedia di repositori utama, jadi salah satu cara instalasinya melalui flatpak.

Penggunaan
#

  1. Buka program mugshot, bisa dari application launcher, atau via terminal.
  2. Klik bagian foto, klik Browse.
  3. Pilih file gambar yang ingin dijadikan foto profil.
  4. Pilih Apply untuk menyelesaikan.

Sekian.
Sampai jumpa di artikel saya yang lain!


Btw, artikel ini dibuat via Archlinux XFCE dengan tema OSX.

ss2

Related

Enhancing Your Linux Desktop with Conky
·8 mins
Conky Conky Linux
Tentang # Conky, meskipun terdengar seperti singkatan “Pocong Pinky”, sebetulnya adalah program monitor sistem untuk linux desktop1.
Debian Linux Installation in Virtualbox
·3 mins
Debian Debian Linux Instal
Pra Instalasi # Hola!
Exa-Eza as a Modern Replacement for ls
·3 mins
Exa Exa Linux Ls
Want to improve and modernize your ls appearance and functionality? This is the neo-ls..